5 Laptop Terbaik Untuk Pemograman
Saat kalian mencari laptop terbaik untuk pemograman, kalian perlu memikirkan hal apa saja yang tidak akan berjalan dengan baik apabila suatu fitur tidak terdapat pada laptop itu. Misalkan, laptop pemrograman apa pun harus dilengkapi dengan prosesor terbaik agar mampu mengkompilasi kode pemograman denga cepat serta efisien. Untungnya, mayoritas laptop modern memiliki banyak thread dan memiliki kecepatan clocking yang tinggi. Selain itu, kalian setidaknya memerlukan RAM berkapasitas 8 Gb. Apabila kalian menyusun kode pemograman yang rumit maka kalian akan membutuhkan banyak ruang penyimpanan. Memiliki kartu grafis berperforma tinggi tidak penting untuk laptop pemrograman kecuali kalian menyusun kode untuk suatu permainan bergrafis tinggi yang ingin diuji coba kemudian. Prosesor Intel modern dilengkapi dengan kemampuan grafis terintegrasi yang cukup kuat untuk hampir semua tugas pemrograman.
Laptop Terbaik Untuk Pemograman #1: Toshiba Portege Z30-C-138
CPU: 2.5GHz Intel Core i7-6500U
Grafis: Intel HD Graphics 520
RAM: 16GB
Layar: 13.3 inci, 1920 x 1080 pixels
Kapasitas Penyimpanan: 512GB SSD
Laptop Terbaik Untuk Pemograman #2: Lenovo ThinkPad E470
CPU: 2.7GHz Intel Core i7-7500U
Grafis: Intel HD Graphics 620
RAM: 16GB
Layar: 14 inci, 1920 x 1080 pixels
Kapasitas Penyimpanan: 256GB SSD
Laptop Terbaik Untuk Pemograman #3: HP 255 G5
CPU: AMD A6-7310
Grafis: AMD Radeon R4
RAM: 4GB
Layar: 15.6 inci, 1366 x 768 pixels
Kapasitas Penyimpanan: 1TB HDD
Laptop Terbaik Untuk Pemograman #4: Apple Macbook Pro dengan touchbar
CPU: Dual-core Intel Core i5 – i7
Grafis: Intel Iris Plus Graphics 640 – 650
RAM: 8GB – 16GB
Layar: 13.3 inci, (2,560 x 1,600) IPS
Kapasitas Penyimpanan: 256GB – 1TB PCIe 3.0 SSD
Laptop Terbaik Untuk Pemograman #5: Microsoft Surface Pro
CPU: Intel Core m3 – i7
Grafis: Intel HD Graphics 615 – Iris Plus Graphics 640
RAM: 4GB – 16GB
Layar: 12.3 inci, 2,736 x 1,824 PixelSense display
Kapasitas Penyimpanan: 128GB – 1TB SSD
Konektivitas: 802.11ac Wi-Fi; Bluetooth 4.1
Kamera belakang: 8MP | kamera depan: 5MP
(dilansir dari laman techradar pro)